Chapter 8 - Daily Growth
"Uoo!"
Entah bagaimana aku bisa menghindari ujung pedang yang
mendekatiku dengan menggunakan Body Enhancement.
Aku berusaha memperbaiki sikapku yang hancur karena menghindarinya dengan aneh.
Lawanku yang tak akan melewatkan celah seperti itu, iapun melepaskan tebasan diagonal dari kanan.
Aku menerimanya dengan pedang tapi ditangkis, kali ini
pedang yang diturunkan menebas dari kiri bawah.
Aku tak bisa memblokirnya tepat waktu, jadi aku tertabrak dan terdorong.
Aku kehilangan kesadaran saat berpikir, 'Jika bukan pedang
kayu, aku sudah mati'.
ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー ー
"Haa!"
Aku, yang bangun dengan penuh semangat, mengerutkan kening
pada rasa sakit yang kurasakan di tubuhku.
"Kamu akhirnya bangun?"
Yang mengatakan itu dan menatapku adalah, Aerith ・ Runwalker yang 3 tahun lebih tua dariku. Dan orang lain yang mengajarku dan Aneue, Nyonya Alene Runwalker.
“Tak ada gunanya memikirkan hal-hal lain ketika kau berlatih, Lei. Jika itu pertarungan yang sebenarnya maka saat ini kau akan mati karena kehilangan banyak darah”
"Maafkan aku, Sensei. Maaf, Aneue”
Aku meminta orang tuaku untuk melatihku setelah aku memperoleh statusku.
Ilmu tombak dari ayahku, Sieg. Sihir secara umum dari ibuku,
Eris. Dan aku belajar ilmu pedang dari ibu Aerith, Alene.
Selama 2 tahun pertama, dikarenakan tubuhku belum berkembang, aku
belajar body enhancement dari orang tuaku. Pada saat itu,
rutinitas harianku adalah bergerak dengan body enhancement sampai magic powerku berada pada batasnya. Ada banyak waktu ketika aku
dikejar-kejar oleh Aerith sementara aku berada di tengah-tengah latihan tapi, yah,
itu juga bagian dari pelatihan.
Lalu ketika aku berusia 3 tahun, aku akhirnya mendapatkan
tombak dan pedang pribadiku sendiri. Meskipun sejak saat itu dan seterusnya,
setiap hari melakukan pertempuran tiruan seperti hari ini.
Ayahku Sieg dan Alene-sensei sama-sama mengajariku dasarnya untuk bulan pertama saja, 'sesudahnya hanya pertempuran tiruan!' itu yang mereka katakan dan aku baru saja melakukan pertempuran tiruan. Dan melihat hasilnya, kelemahanku akan diberitahu, itulah yang terjadi setiap hari. Itu cukup keluarga otot-otak.
Jangan lupa komen kalau ada kata/kalimat yang aneh
Satu-satunya yang menekanku dengan teori itu Eris. Di sisi lain, aku tak tahu harus berpikir apa saat dibuat untuk menghafal teori sihir dari awal ……
"Hafalkan buku ini!" dan ketika aku melihat buku
yang dibawa di hadapanku sangat tebal, aku pikir aku akan menjadi gila.
Maksudku, setebal kamus dari kehidupanku sebelumnya, kau tahu? Apakah kau pikir
aku ingin membacanya? Meskipun Sieg entah bagaimana membujuknya dan dia
menjauhkan ide itu ……
Yah, terima kasih kepada anggota keluarga yang mengajariku
segala macam hal demi diriku, statusku juga memiliki berbagai perubahan.
==========================
Leivelt ・ Runwalker ・ 8 tahun ・
Pria ・ Level ー
Pekerjaan: Pelajar
Physical Strength: 480
Magic Power: 520
Strength: 300
Agility: 310
Physical Resistance: 610
Magical Resistance: 240
Title: Goddess Astell’s Observation
Target・The One Without Limits・The One That Difficulties Visits ・Genius Magician
Skill: Spearmanship Level 3・Swordsmanship Level 3・Lightning Magic Level 4・Wind Magic Level 3・Water Magic Level 2・Fire Magic Level 1・Earth Magic Level 2・Light Magic Level 1・Dark Magic Level 1・Lifestyle Magic Level 3・Tenacity Level 4・Body Enhancement Level 4・Presence Sense Level 2・Magic Power Detection Level 2・Etiket Level 2・Language (Continental
Language) Levelー
==========================
Seperti apa rasanya
Seperti yang diharapkan, aku merasa karena aku adalah anak Sieg dan Eris, afinitasku terhadap sihir petir dan sihir angin sangat tinggi. Ngomong-ngomong, tampaknya orang normal hanya bisa menggunakan 2 atau 3 jenis sihir. Tampaknya jumlah orang sangat berkurang untuk 4 jenis dan seterusnya.
Meskipun aku tak memiliki batas berkat titlenya. Itu sebabnya aku juga bisa mendapatkan title Genius Magician seperti Eris. Ketika aku mendapatkan ini, Eris berkata, "Seperti yang diharapkan dari anakku!" Dan memelukku dengan erat, aku benar-benar bahagia tentang itu.
Dan, Aerith memukul kepalaku dengan pedang kayu ketika aku memikirkan statusku.
"Untuk apa kau melamun?"
"Maafkan aku. Aku berpikir tentang bagaimana aku bisa
menang melawan Aneue ”
Aku telah bertarung dengan Aneue sejak aku mulai berlatih
ilmu pedang tapi aku tak pernah menang melawannya. Aneue cukup kuat, membuatku berpikir apakah ini perbedaan bakat. Aku kadang-kadang melihat dia
bergaul dengan pasukan wilayah Margrave dan berlatih, tapi ketika aku
melihatnya memukuli para prajurit, seperti yang diduga, aku terkejut.
Aku mencoba melihat status dari Aneue.
==========================
Aerith ・ Runwalker ・ 11 tahun ・
Perempuan ・ Level
16
Pekerjaan: Tidak ada
Physical Strength: 560
Magic power: 340
Strength: 720
Agility: 840
Physical Resistance: 430
Magical Resistance: 220
Title: Heaven-sent Child of Swords・Gale’s Speed and Lightning’s Intensity
Skill: Swordsmanship Level 5・Wind Magic Level 3・Fire Magic Level 2・Body Enhancement Level 4・Lifestyle Magic Level 2・Etiquette Level 2・Presence Sense Level 4
==========================
Ada title yang belum pernah kulihat sebelumnya.
Gale's Speed dan Lightning's Intensity: Orang yang menebas musuh dengan cepat dan agresif. Strength ・ Peningkatan status agility.
Sudah pasti dengan pelatihan itu ...... Para prajurit itu terbang.
"Mou! Kau melamun lagi! Di sana, dua orang pentingmu datang
”
Oo! Sudah saatnya. Berbalik, ada dua gadis berlari ke
arahku, ibuku Eris, dan Chloe juga datang.
"Onii-sama ~!" saat dia melompat ke arahku dengan
kepala dulu adalah, Filia ・ Runwalker yang lahir ketika aku
berusia 3 tahun. Saudara kandungku. Dia memiliki rambut ikal berwarna emas dan sepasang mata hijau jade. Entah bagaimana, saudara
perempuanku ini memiliki sesuatu yang disebut mata roh, sepasang mata unik yang
memungkinkannya melihat roh. Mereka juga terbang di sekelilingnya sekarang.
Dan satu orang lagi adalah.
"Aah! Filia-sama itu curang! Lei-sama! Peluk aku juga! Tolong usap kepalaku! " yang datang adalah putri Chloe, Chrona yang seusia dengan Filia. Dia mewarisi darah ibunya dan memiliki telinga dan ekor kucing yang indah. Chloe menikah ketika aku berusia 2 tahun dan melahirkan Chrona pada tahun berikutnya. Setelah itu, dia mendidik Chrona untuk menjadi pelayan eksklusif bagiku. Chloe menggantikan Anne sebagai kepala pelayan wanita.
"Tidak boleh! Sekarang waktunya Filia! Chrona akan menunggu! "
“Filia-sama pelit! Jahat!"
Mereka biasanya rukun tapi ketika melibatkanku, mereka selalu bertengkar.
"Ya ampun, bukankah kau populer. Lei-chan ”
“Lei-sama. Tak apa-apa untuk meletakkan tangan Anda pada Chrona jika Anda bertanggung jawab, Anda tahu? "
Tidak tidak! Aku tak akan meletakkan tanganku pada anak yang masih berusia 5 tahun!
"Apa! Apa kau mengatakan bahwa kau akan meletakkan tangan ke Filia dan Chrona yang masih muda meskipun kau tidak meletakkan tangan padaku! "
Tunggu! Aneue! Untuk apa kau terlibat!? Sensei tertawa pahit dari belakang.
Aku yang menikmati saat bahagia dikelilingi oleh gadis-gadis
muda berpikir bahwa jika hanya kali ini bisa berlanjut.
Seminggu setelah kehidupan sehari-hari ini, kesulitan
pertama sejak aku dilahirkan menghalangi jalan ……
Jangan Lupa dilike juga fanpage blog ini biar tau kalau sudah update
Tolong asupuan komennya wahai pembaca